Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2019

Meredah Gelapnya Harapan Suram

Gambar
Gupran Oleh : Gupran Insan yang memiliki keinginan akan menjalani setiap jejak langkah yang akan membawanya ke arah tujuan. Dalam perjalanan menggapai tujuan kadang hal yang tidak terpikirkan akan mewarnai jalan kita dalam melangkah menuju tujuan tersebut. Warna-warni dalam perjalanan menuju tujuan itu bisa menjadi nikmat kadang juga menyakitkan. Pejalan yang baik adalah pejalan yang menikmati setiap langkahnya dan berupaya memperbaiki perjalanannya agar bisa di nikmati walaupun kadang sering diterpa dengan kesakitan. Sakit itu adalah ujian bagi pejalan yang berjuang menuju arah yang sudah di idamkan. Bagi saya,  UT Pokjar Johor adalah sebuah lentera yang saya temui ketika perjalanan mulai gelap dalam meniti karya sebagai seorang Pekerja Migran. Seberkas sinar yang terpancar dari almamaternya yang berwana kuning seakan memberi ruang cahaya bagi perjalanan saya yang gelap dalam melanjutkan perjalanan selanjutnya. Usia sudah 37 tahun waktu itu, sebagai seorang pekerja ke